Metode Pembinaan Santri Ponpes Nur El Falah
METODE PEMBINAAN SANTRI PONDOK PESANTREN NUR EL FALAH
STIFIN
santri dibina sesuai dengan potensi genetik masing-masing yang didapatkan dari hasil metode tes sidik jari STIFIN, sehingga santri dapat berkembang sesuai potensi kepribadiannya
SARANA KONSELING
setiap santri akan dibimbing oleh wali asuh (Ustadz/zah) yang berfungsi sebagai orang tua mereka di pesantren, juga sebagai sarana konseling dan komunikasi dengan wali santri
EKSTRAKURIKULER
santri dibebaskan memilih keterampilan, kewirausahaan dan kegiatan extrakurikuler sesuai dengan kesenangan mereka
METODE AL-QURAN
pembinaan pengajaran baca al-qur'an disesuaikan dengan kemampuan masing-masing yang didapatkan dari hasil test baca al-qur'an, sehingga santri dapat ditempatkan pada kelompok yang tepat untuk mempercepat penguasan bacaan al-qur'an yang baik
' Penerimaan : Santriwan/Wati (2024) . Via Online : www.psb.nurelfalah.or.id ...'